
Wakil Bupati Batanghari H.Bakhtiar.SP Membuka Secara Langsung Acara Rapat Advokasi Program Prioritas Nasional BPOM Tahun 2025. Bertempat di Ruang Pola Kecil Kantor Bupati Batanghari, Selasa (22/04/25).
Atas Nama Pemerintah Kabupaten Batanghari, dengan tentunya kami menyambut baik dilaksanakannya Advokasi ini Guna Membangun Koordinasi Lintas Sektor Sekaligus Penggalangan Komitmen Melalui Penandatanganan Komitmen Kegiatan untuk Mengimplementasikan bersama Pangan jajanan Anak Sekolah.
Desa Pangan Aman dan Pasar Pangan Aman Berbasis Komunitas (PPABK) Sinergisme Program BPOM dengan Pemerintah Kabupaten Batanghari, agar dapat secara Bersama-sama kita memberikan Keamanan Pangan kepada Masyarakat lebih luas disamping memberdayakan komunitas yang ada di pasar, Desa atau Kelurahan Serta Sekolah yang ada di Kabupaten Batanghari.
Untuk Locus Intervensi Program Prioritas Nasional ini, di Kabupaten Batanghari sudah kita tetapkan yakni Pasar Keramat Tinggi, SD dan SMP Sederajat, Serta 1 SMA dan 2 Desa di Kecamatan Muara Bulian, dan 1 Desa di Kecamatan Pemayung
Dihadiri Pejabat Sekda Kabupaten Batanghari, Ketua Balai BPOM Jambi, Wakil Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Batanghari,Para Kepala OPD Serta Tamu Undndangan Lainya.
Berbagi ke Jejaring Sosial:Buka rapat PPN, Wabup kita dukung program prioritas nasional ini
Wakil Bupati Batanghari H.Bakhtiar.SP Membuka Secara Langsung Acara Rapat Advokasi Program Prioritas Nasional .. Selengkapnya
Lakukan tanam padi serentak, Bupati: bibit yang ditanam petani harus dikawal agar hasilnya maksimal
Dalam Rangka Mendukung Program Swasembada Pangan Nasional Bupati Batang Hari Mhd. Fadhil Arief Bersama Dandim .. Selengkapnya
Bupati Batanghari resmikan masjid Nurul Islam
Bupati Batanghari Mhd.Fadhil Arief hadir di Kelurahan Terusan melakukan Peresmian Masjid Nurul Islam secara la.. Selengkapnya
Pj Sekda Lakukan Pembahasan Sekolah Rakyat di Jakarta
Pj Sekretaris Daerah Mula P Rambe, S.Sos, MH disampingi oleh Asisten I melakukan Pembahasan Usulan Sekolah Rak.. Selengkapnya
Wabup Batanghari Ikuti Musrenbang RKPD Provinsi
Bertempat di Aula Mayang Mangurai Bappeda Provinsi Jambi (16/04), Pemerintah Provinsi Jambi menggelar Musyawar.. Selengkapnya
Sekda Batanghari Dampingi Pejabat BPS RI
PPID-Bertempat di Desa Olak Rambahan Kecamatan Pemayung. Jum'at (21/06), Sekretaris Daerah Kabupaten Batan.. Selengkapnya
BUPATI BATANGHARI HADIRI PENYULUHAN PRONA DAN SOSIALISASI SKB 3 MENTERI
Muara Bulian - PPID.. Selengkapnya
Bupati Batanghari Hadiri Upacara HUT Pol PP Provinsi Jambi ke-67
SUNGAIPENUH – Bupati Batanghari, Ir.H.Syahirsyah,Sy turut menghadiri Upacara Peringatan HUT Pol PP Provi.. Selengkapnya
Bupati Sampaikan LKPJ dan LKPD TA 2016 Pada Paripurna DPRD
MUARABULIAN,DISKOMINFO Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Batanghari dalam rangka pembahasan Laporan Keterangan P.. Selengkapnya
Kapolres Batanghari Pimpin Upacara Hari Kartini ke-138
MUARABULIAN - Diskominfo.. Selengkapnya